Langsung ke konten utama

Metland Cibitung rumah siap huni mudah di jangkau dari jakarta

Bagi kebanyakan orang yang bekerja di Jakarta, memiliki hunian di Ibukota merupakan keuntungan tersendiri. Hal ini bisa dikatakan wajar karena dengan demikian lokasi kerja mereka tidak perlu berjauhan dengan tempat tinggalnya.

Namun ada pula sebagian orang yang justru lebih memilih untuk tinggal sedikit keluar dari ibukota DKI Jakarta meskipun tempat mereka mencari nafkah berada di ibukota. Salah satu alasannya bisa dikatakan adalah tingginya harga properti di DKI.

Hal ini membuat mereka lebih memilih untuk mencari rumah murah di daerah-daerah penyangga ibukota. Perumahan di Bekasi, perumahan di Tangerang, Depok atau bahkan Bogor menjadi alternatifnya. Mereka juga tidak terlalu mengkhawatirkan jarak yang cukup jauh karena moda transportasi umum saat ini sudah semakin beragam.

Potensi ini sepertinya dimanfaatkan betul oleh beberapa pengembang properti. Di sebelah timur Jakarta, lebih tepatnya di area Bekasi dan sekitarnya, pilihan perumahannya kini semakin beragam. Tidak hanya membangun apartemen atau perumahan di Bekasi, para developer juga secara terintegrasi turut serta terlibat dalam pembangunan infrastruktur di koridor timur ibukota Jakarta ini.

Salah satu contohnya adalah Metland Cibitung. Perumahan di Bekasi, atau lebih tepatnya Kabupaten Bekasi ini hadir dan menawarkan perumahan dengan konsep TOD (Transit Oriented Development). Disebut TOD karena perumahan di Bekasi ini memiliki stasiun di dalam kompleks perumahannya.

Adalah Stasiun KRL Telaga Murni yang akan segera terintegrasi dengan perumahan Metland Cibitung ini. Dengan hadirnya Stasiun ini, akses dari Jakarta ke Cibitung atau ke dalam perumahan Metland Cibitung khususnya akan semakin mudah.

Sebelumnya, untuk dapat menjangkau area Bekasi dan sekitarnya dari Jakarta dengan menggunakan moda transportasi KRL Commuterline, sudah terdapat beberapa stasiun. Kini dengan hadirnya Stasiun Telaga Murni, selain mempermudah akses ke Cibitung, nilai investasi beberapa perumahan di Bekasi, khususnya perumahan Metland Cibitung itu sendiri jadi semakin tinggi dan menguntungkan.

Dengan hadirnya Metland Cibitung, pilihan perumahan di Bekasi jadi semakin banyak dan variatif. Sebelumnya memang sudah banyak perumahan yang dibangun di Bekasi, namun baru Metland Cibitung saja yang memiliki stasiun di dalam kawasannya. Hal ini tentu menambah nilai plus tersendiri bagi perumahan di Bekasi ini.

Perumahan Bekasi, Alternatif Tempat bagi Para Pencari Properti
Selama ini, Bekasi dikenal sebagai salah satu daerah penyangga ibukota Jakarta selain Bogor, Depok dan Tangerang. Hal ini, baik secara langsung maupun tak langsung, membuat Bekasi dan sekitarnya terdampak oleh pembangunan yang terjadi di Ibukota.

Dalam beberapa tahun terakhir, semakin banyak pembangunan dilakukan di Bekasi baik infrastruktur maupun propertinya. Hal ini membuat Bekasi menjadi salah satu tujuan hunian di pinggiran Jakarta.

Semakin banyaknya apartemen dan perumahan yang dibangun di Bekasi, membuat kota yang memiliki kabupaten industrial ini menjadi alternatif kota bagi para pencari properti di pinggiran Jakarta.

Hal ini bukannya tanpa alasan. Harga perumahan di Bekasi masih tergolong relatif lebih murah apabila dibandingkan dengan di Jakarta. Dengan harga 500 juta-an Anda sudah bisa mendapatkan rumah yang tergolong mewah di Bekasi ini.

Sebagai contoh adalah perumahan Metland Cibitung. Perumahan di Bekasi ini dibanderol mulai harga 500 juta-an. Dengan harga sekian Anda sudah mendapatkan rumah dengan luas tanah 72 m2 dan luas bangunan 36 m2.

Selain itu dengan memiliki properti di Bekasi, Anda juga akan memiliki properti dengan nilai investasi yang menjanjikan. Karena dimasa depan, area Bekasi dan sekitarnya akan mengalami pembangunan dan pengembangan infrastruktur yang semakin pesat dan terintegrasi.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Metland Cibitung Hunian 400 jutaan

M atland cibitung  hunianmasa depan dengan gaya modern minimalis terintegrasi dengan stasiun MRT telaga murni dan akses tol cibitung 10 menit ke terminal cikarang   Metland Cibitung  satu kawasan perumahan yang terintegrasi dengan jaringan transportasi massal atau Transit Oriented Development (TOD). Metland Cibitung adalah perumahan yang dikembangkan oleh PT Metropolitan Land sebagai sebuah proyek blended use di kawasan Cibitung, Bekasi. Kompleks perumahan ini berkonsep present day, mewah, elegan, namun tetap membawa sentuhan arsitektur minimalis. Selain itu, terdapat pula region komersial berupa kompleks ruko dengan potensi bisnis dan investasi yang sama tinggi dengan kompleks perumahannya.  Hadir sebagai kawasan present day di Cibitung, Metland dirancang menjadi salah satu pionir kawasan metropolitan di Bekasi, hunian yang eksklusif, serta berkontribusi dalam pertumbuhan ekonomi di Kota Bekasi. Apalagi, perumahan ini sengaja diintegrasikan dengan jaringan transport...

Perumahan Baru 2020 Summarecon bogor, Metland cibitung, Kota podomoro tenjo

  Pandemi covid 19 membuat sebaian developer menghentikan projectnya namun di area jabodetabek tidak perlu kawatir masih ada project yang terus berjalan baik pembangunannya maupun penjualannya. Berikut beberapa project perumahan yang masih berjalan: 1.  Summarecon Bogor Summarecon bogor  merupakan project terbaru di bogor yang telah launching pada tanggal 23 september 2020 dan telah berhasil menjual NUP kepada pembeli, sejak di bukanya penjualan summarecon bogor terus mengalami peningkatan ini sangat berbanding terbalik dengan kondisi keuangan di masa pandemi covid-19. Seakan tanpa terpengaruh dari ke-3 cluster perdananya yaitu  cluster Agathis ,  Cluster Mahogany  dan  Mahogany island  yang merupakan kavling sudah 75% terjual. Pejualan cluster summarecon bogor ini mulai dari harga 1,3 milyar untuk cluster the mahogany residence dan 1,4 milyar untuk cluster the agathis residence. Pembelian Unit  Summarecon Bogor  di bagi menjadi berbaga...